Di Balik Layar

Shafiec Talk Series Youtube

Datangnya bulan Ramadhan bukan berarti kita terus bermalas-malasan. Banyak kegiatan yang dapat dimanfaatkan untuk mengisi waktu luang, seperti halnya membuat kerajinan, membuat perencanaan keuangan, ataupun berkumpul bersama keluarga. Jadikan bulan Ramadhan sebagai bulan untuk tetap produktif.

 

Instagram: @shafiec.unujogja
#Shafiec #MenabungKebaikan #BankSyariahIndonesia

Watch Other Programs