Artikel Shafiec
Mengenal Aset dan Perkembangannya di Era Digital

Oleh: Sony Budiarso, S.E. Peneliti Muda SHAFIEC UNU Yogyakarta Dunia, teknologi, dan kehidupan berubah pesat dalam era digitalisasi. Perubahan tersebut turut membawa dampak pada gaya hidup, termasuk pada pola bisnis dan investasi. Pemahaman masyarakat terhadap instrumen investasi pun semakin berkembang mengikuti dinamika perubahan yang tak terelakkan. Era digitalisasi yang terjadi saat ini telah memberikan kontribusi […]

adminshafiec
/
December 6, 2022
Artikel Shafiec
CAIZCOIN SI KRIPTO SYARIAH, APA BENAR?

Oleh: Sony Budiarso, S.E. Peneliti Muda SHAFIEC UNU Yogyakarta Seiring dengan berkembangnya teknologi, berbagai aspek kehidupan manusia pun turut berubah mengikuti kemajuannya, termasuk aktivitas ekonomi. Jika di masa lalu aktivitas pembayaran hanya dilakukan secara fisik baik berupa pembayaran melalui alat pembayaran resmi seperti uang kartal dan uang giral, kini berbagai inovasi muncul untuk alat pembayaran […]

adminshafiec
/
September 23, 2022
Artikel Shafiec
Halal Tourism #1: Definisi, Ruang Lingkup, dan Potensi Pengembangan Wisata Halal

Oleh: Sony Budiarso Peneliti Muda Shafiec UNU Yogyakarta Sobat Shafiec tentunya sudah sering berwisata untuk melepas penat sejenak dari rutinitas sehari-hari. Kegiatan berwisata, atau sering disebut dengan “healing” oleh generasi masa kini, memiliki berbagai manfaat bagi kita. Selain mendapatkan pengalaman baru, kegiatan wisata juga mampu menjadi media transfer berbagai ilmu pengetahuan dan ragam kebudayaan antar […]

adminshafiec
/
July 21, 2022